Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2011

Inilah 43 Penemu Inovatif Dari Indonesia

Ternyata menjadi bangsa Indonesia di dunia ini cukup membanggakan, karena memiliki putra-putra besar dalam segi ilmu pengetahuan yang tidak kalah dengan mancanegara, berikut daftarnya: Abdul Jamil Ridho & Niti Soedigdo - Penemu Varietas Unggul Singkong Raksasa Adi Rahman Adiwoso - Penemu Teknologi Baru dalam Telepon Bergerak Berbasis Satelit Alexander Kawilarang - Penemu Kapal Ikan Bersirip Andrias Wiji Setio Pamuji - Penemu Reaktor Biogas Arief Mulyana Djumra - Penemu Pemacu Produktifitas dan Kualitas Udang dan Ikan Aryadi Suwono & Tim Peneliti ITB - Penemu Bahan Pendingin Baru yang Lebih Hemat Energi Ayub S. Parnata - Penemu Bakteri Kompos Organik Bacharuddin Jusuf Habibie - Penemu Teori, Faktor dan Metode Habibie (Teknologi Pesawat Terbang) Budi Noviantoro - Penemu Klip Penambat Bantalan Kereta Api dengan Dua Gigi Dani Hilman Natawijaya - Penemu Indikator Alam (Terumbu Karang) terhadap Siklus Gempa Djuanda Suraatmadja - Penemu Beton Polimer yang Ramah Lingkungan ...

Serba-serbi Tentang Tuyul

TUYUL, belakangan ini menjadi perbincangan hangat selain tertangkapnya Gayus Tambunan. Di Bekasi, Jawa Barat, seorang pelajar SMP berhasil menangkap tuyul yang berkeliaran di kamarnya. Berikutnya, di Kota Cirebon lditangkap. “Yang menangkap anak saya yang bernama Aji,” ujar ibu pelajar SMP itu. Menurut keterangan Euis, anaknya yang baru berusia 13 tahun itu saat berada di kamarnya pada Rabu malam, tiba-tiba melihat sesuatu yang mencurigakan. Dia pun langsung menangkap benda yang belakangan diketahui sebagai tuyul. “Setelah ditangkap lalu dimasukkan ke dalam botol sirup,” terangnya. Mau tahu lebih banyak soal tuyul? Inilah kata paranormal tersohor Ki Gendeng Pamungkas. Tuyul itu berasal dari mana Ki? Tuyul itu adalah mahluk-mahluk korban aborsi. Janin-janin yang sudah berusia sekira 7 bulan dan diaborsi ibunya. Bentuknya kecil-kecil, paling besar ukurannya 20 cm, botak dan ingusan. Mereka ditangkap juru kunci tuyul saat berkeliaran mencari ibunya. Kenapa dia ditangkap...

Jenis-Jenis Penangkap Ikan Khas Dari Indonesia

1. Pukat Udang Pukat udang atau biasa juga disebut pukat harimau adalah jaring yang berbentuk kantong yang ditarik oleh satu atau dua kapal, bisa melalui samping atau belakang. Alat ini merupakan alat yang efektif namun tidak selektif sehingga dapat merusak semua yang dilewatinya. Oleh karena itu kecenderungan alat tangkap ini dapat menjurus ke alat tangkap yang destruktif. Aturan-aturan yang diberlakukan pada pengoperasian alat ini relatif sudah memadai, namun pada prakteknya sering kali dijumpai penyimpangan-penyimpangan yang pada akhirnya dapat merugikan semua pihak. Tujuan utama pukat udang adalah untuk menangkap udang dan juga ikan perairan dasar (demersal fish). 2. Pukat Kantong Pukat kantong adalah jenis jaring penangkap ikan berbentuk kerucut yang terdiri dari kantong (bag), badan (body), dua lembar sayap (wing) yang dipasang pada kedua sisi mulut jaring, dan tali penarik (warp). Alat ini tergolong tradisional, tidak merusak lingkungan, dan ukuran...